5 Jenis Ayam Pama Super Dan Kelebihan Saat Bertarung


5 Jenis Ayam Pama Super Dan Kelebihan Saat Bertarung

5 Jenis ayam pama super dan kelebihan saat bertarung membuktikan bahwa ayam pama super adalah pilihan tepat untuk aduan atau pertarungan ayam. Ayam pama sendiri merupakan jenis ayam petarung yang memiliki elektabilitas tinggi dikalangan para pecinta adua ayam. Hal ini dapat dilihat dari jenisnya yang beragam, bahkan hingga saat ini saja terhitung ada 15 jenis ayam pama baru dengan sengaja yang dikawin silngkan dengan ayam lainnya.  Hal ini mencetak sebuah spesies ayam jenis baru dengan berbagai karakteristik yang timbul akibat perpaduan gen yang berbeda. Dalam hal ini, ayam pama asli yang masih menjadi indukan memang memiliki karakter petarung yang kuat dan sulit untuk kalah.

5 Jenis Ayam Pama Super Dan Kelebihan Saat Bertarung

Dengan adanya ayam pama sekarang di Indonesia, maka tidak heran bila kepopulerannya menjadi sebuah ajang bisnis yang baru yang menggiurkan. Dilihat dari segi tampilan, ayam pama memang sangat mempesona, terlihat kuat dan tajam seperti biasanya. Dalam hal ini, ada 5 jenis ayam pama super yang bisa membuat Anda bercakkagum hingga pasti ingin memiliki ayam tersebut. Berikut ini adalah ulasan detail mengenai 5 jenis ayam pama lengkap dengan kelebihan saat sedang bertarung di arena.

Inilah 5 Jenis Ayam Pama Super Dan Kelebihan Saat Bertarung Terbaik

  • Ayam Pama Gostan

Ayam pama gostan dinyatakan sebagai ayam pama super, sebab memiliki gaya bertarung yang relative maju mundur. Sehingga memiliki akurasi pukulan yang tepat hingga 90% setiap pukulannya, sering mengenai bawah badan lawan, khususnya juga seringnya serangan lebih mengarah pada bagian leher. Sebagai ciri fisik dari ayam pama gostan, ayam ini memiliki ukuran badan besar, yang bila dibandingkan dengan ayam pama asli lebih besar. Memiliki bulu lebih lebat, dan untuk bagian kaki leih kecil bulat, kering dan memiliki warna yang lebih cerah.

  • Ayam Pama Rambong

Ayam pama jenis rambong ini lebih memiliki sentuhan gaya bertarung yangcepat dan sangat agresif, serta memiliki kelincahan. Dan yang paling unik adalah selalu bisa mencari celah untuk melancarkan serangan. Serangan juga cepat dengan akurasi hingga 90% tepat sasaran, memapu mengenai paruh, mata, bahkan tenggorokan dengan besatan yang kuat. Ciri dari fisik ayam pama rambong ini adalah memiliki ukuran bahda lebih besar dibanding dengan pama asli, berat bandan bisa mencapai 2,3 nhingga 3 kg. dan memiliki bulu yang lebarm warna mencolok dan mengkilap, pada bagian kaki kecil, bulat dan juga kering serta berwarna gelap.

  • Ayan pama Mathai

Ayam pama mathai merupakan ayam dengan gaya bertarung yang agresif dan menyerang maju, bergerak maju mundur, stamina juga kuat prima, dan lebih sering melakukan kuncian dengan imbangan pukulan yang tepat sasaran. Untuk attack pada akurasi pukulannya hingga 90%. Mungkin semua gaya bertarunya ini akibat dari darah pama dan Bangkok, ayam pama mathai ini sebenarnya adalah hasil persilangan pama dengan Bangkok. Untuk ciri fisik, berat bobot  tubuh mencapai 3-4kg, dan warna pada bulu lebih dominan gelap dan sedikit kusam, kaki kecil dan kering, kusam serta warna terang.

  • Ayan pama magon

ayam pama magon ini hasil silang kawin dengan ayam Saigon, dengan menghasilkan gaya tarung yang begitu khas. Bila Anda melihat ayam pama jenis ini bertarung, sudah pasti mengenali dengan baik bila jenis ini adalah gaya pertarungan pama dan Saigon. Lincah dan agresif serta defense dalam menghindari kuncian lawan akan lebih sering terlihat. Elakan-elakan leher dan sayap bisa dihindari dengan gesitnya. Ayam ini memiliki ciri fisik yang lebih besar dibanding pama asli, berat badan bisa mencapai 3-4kg. dan kaki bulat serta keringh dan gelap.

  • Ayam pama Brasil

Ayam pama jenis ini hampir sama dengan ayam pama super lainnya. Karakteristik bertarung juga sama, mungkin karena darah mengali adalah darahnya pama dan ayam asli brasil. Untuk keunggulan dari jenis ini,  biasanya lebih lincah dan stamina kuat tahan lama saat bertarung. Ciri fisik lebih besar dibanding pama asli, dan berat 3-4kg, kaki kecil, bulat panjang dan berwarna terang.

Nah, demikianlah 5 jenis ayam pama super dan kelebihan saat bertarung yang di dapatkan Tim Judi Ayam Bangkok bersama Tim Sabung Ayam Online. Jika Anda ingin mendapatkan kemenangan, gunakan jenisi super untuk aduan, dan gunakan juga untuk bekesperimen dalam hal kawin silang. Selamat mencoba dan good luck..