Pemberian Latihan Ayam Bangkok Aduan Yang Cocok Di Pagi Hari


Pemberian Latihan Ayam Bangkok

Pemberian Latihan Ayam Bangkok Aduan Yang Cocok Di Pagi Hari

Dalam dunia sabung ayam, menjaga kualitas pada jenis ayam bangkok aduan merupakan tugas utama bagi para bobotoh sabung ayam. Dimana hal ini dilakukan agar kualitas tarung pada sang ayam tidak terpengaruhi.

Umumnya para bobotoh dapat melakukan sejumlah cara dalam menjaga kualitas sang ayam yakni melalui perawatan serta latihan yang tepat untuk diberikan. Pelatihan yang diberikan juga tidak sembarang melainkan harus disesuaikan dengan kondisi tubuh serta kesanggupan dari sang ayam.

Baca Juga : Tips Pelatihan Ayam Bangkok Guna Memperkuat Fisik Aduan

Dan salah satu jenis pelatihan yang wajib dilakukan para bobotoh adalah jenis latihan pada pagi hari. Pada artikel kali ini sendiri Tim Judiayambangkok berkerja sama dengan Situs Sabung Ayam Online Terpercaya akan menjelaskan mengenai Pemberian Latihan Ayam Bangkok Aduan Yang Cocok Di Pagi Hari.

Berikut Pemberian Latihan Ayam Bangkok Aduan Yang Cocok Di Pagi Hari

1. Latihan Otot Leher Ayam Bangkok

Latihan pertama yang dapat dilakukan adalah melatih otot pada leher sang ayam. Caranya dengan memegang memegang kepala ayan kemudian diputar ke kanan dan kiri. Lakukan cara ini dengan menyesuaikan kesanggupan sang ayam dan jangan lupa untuk istirahat sejenak. Biasanya latihan ini dapat dilakukan sebanyak 25 kali dan apabila ayam sudah terbiasa bisa 50 kali secara bertahap.

Baca Juga : Pelatihan Leher Ayam Bangkok Aduan Agar Sekuat Baja

2. Latihan Langkah Kaki Ayam Bangkok

Kemudian melatih langkah kaki sang ayam yakni dengan cara memasukkan tangan ke selah sayap ayam kemudian dorang ayam anda ke kiri dan kanan secara bergantian. Untuk awalnya para bobotoh dapat memberika latihan sebanyak 25 dan berikan istirahat. Kemudian bobotoh sabung ayam juga dapat melakukan ke tahap selanjutnya yakni dengan mendorong maju dan mundur sang ayam.

3. Latihan Otot Paha Kaki Ayam Bangkok

Untuk pemberian latihan pada bagian otot paha sang ayam dapat dilakukan dengan cara menekan bagian punggung sehingga kaki ayam akan berusaha untuk menahan/melawan tekanan. Selain itu para bobotoh juga dapat memberikan tekanan sambil mendorongnya dari depan dan belakang.

Latihan seperti ini sendiri pada nantinya akan melatih otot pada pahan dan kaki sang ayam sehingga kuat dan mampu menahan serangan dari lawan. Latihan ini dapat dilakukan sebanyak 10 kali dan lakukan secara bertahap. Dan juga yang paling terpenting adalah dengan menyesuaikan kondisi sang ayam agar tidak terlalu berlebihan dan mencegah cedera pada kaki ayam nantinya.

Baca Juga : Latihan Menggunakan Barbel Ayam Aduan Guna Tingkatkan Kelincahan Di Arena

4. Latihan Otot Sayap Ayam Bangkok

Selanjutnya adalah pemberian latihan pada bagian sayap ayam bangkok aduan. Dimana latihan mengharuskan sang ayan untuk mau mengepakan sayapnya. Yakni dengan cara mengangkat bagian pangkal ekor ayam aduan setinggi 1 meter kemudian tahan tubuh ayam menggunakan satu tangannya lagi. Lalu secara perlahan turunkan pada sang ayam namun dengan tetap mempertahankan bagian ekor ayam agar selalu terangkat. Hal ini akan membuat sang ayam mau tidak mau berusaha untuk mengepakkan sayapnya.

Perlu diingat untuk melakukan latihan ini dengan hati-hati dan cukup dilakukan sebanyak 3 – 10 kali secara perlahan.

5. Latihan Sayap dan Kaki Ayam Bangkok

Dan tearkhir adalah melatih bagian sayap dan kaki sang ayam secara bersamaan. Caranya mudah yakni mengangkat ayam dan melemparkannya ke depan. Meski demikian cara ini cukup beresiko, jaga agar pada saat mendarat sang ayam tidak menggunakan bagian pantatnya. Latihan ini dapat dilakukan sebanyak 25 kali.

Kenali Juga : Perawatan Khusus Ayam Bangkok Petarung Pada Musim Panas

Usai melakukan latihan seperti diatas, para bobotoh dapat melanjutkannya ke bagian tahap terakhir yakni dengan memandikan serta menjemur sang ayam guna menyegarkan serta mengembalikan perfoma sang ayam.

Untuk mengetahui proses pemandian dan penjemuran yang baik dan benar, para bobotoh dapat menyimaknya lebih dalam :

Proses Memandikan Dan Menjemur Ayam Bangkok Sesuai Anjuran Botoh Tua

Demikianlah artikel yang bisa tim Sabung Ayam Online berikan tentang TipsPemberian Latihan Ayam Bangkok Aduan Yang Cocok Di Pagi Hari, Salam hangat Situs Sabung Ayam Online